Peta baru China: Mengapa aksi China menuai kontroversi, dan haruskah Indonesia khawatir?
Menteri Luar Negeri Indonesia, Retno Marsudi, mengatakan posisi Indonesia konsisten berpegangan pada Konvensi Hukum Laut PBB (UNCLOS) tahun 1982 dalam merespons peta baru China. UNCLOS 1982 merupakan kesepakatan batas batas…